Bacaan Doa Untuk Orang Sakit ParahUcapan Menjenguk Mendoakan Dari Jauh

Doa sakit adalah salah satu bacaan untuk memohon agar lekas sembuh yang sangat penting untuk di pahami oleh setiap orang sama seperti doa qunut dan sejenisnya, sebab pasti suatu saat akan di butuhkan karena yang namnaya makhluk hidup tidak akan lepas dari dua keadaan pertama sehat dan kedua sakit. Memang jika di pikir secara sepintas antara sakit dan doa tidak ada hubungannya, sebab apabila seseorang sedang sakit maka bagiannya dokter dan obat atau pihak rumahsakit sebagai sarana perawatan. Akan tetapi jika di lihat dari sisi hakikat, obat dan dokter bukanlah segalanya karena adanya sakit berasal dari yang maha memiliki penyakit tersebut maka hanya kepada dialah memohon kesembuhannya dengan cara berdoa.

Adapun dokter dan obat hanyalah sebagai perantara dimana allah swt mewajibkan hambanya untuk berikhtiar dalam semua hal termasuk ketika sakit, adapun yang menentukan sukses atau tidaknya apa yang di iktiarkan it semua urusan allah swt. Tidak ada satu pun makhluk di dunia ini yang bisa menyembuhkan sebuah penyakin baik itu kondisinya parah atau ringan tanpa seizin allah, dalam arti meskipun semahal apapun biaya yang di keluarkan untuk berobat ke dokter terhebat, apabila tuhan belum mengizinkan untuk kesembuhannya tetap dia tidak akan sembuh, dalam hal ini sudah banyak sekali contoh yang nyata di mana banyak orang-orang yang berobat hingga ke luar negeri tapi tidak kunjung juga sembuh dan ada juga yang sebaliknya padahal penyiknya sama, misalnya.

Jadi pernyataan di atas memberi kesimpulan bahwa antara berusaha atau berobat ke dokter dan berdoa memohon kesembuhan kepada allah adalah dua perkara berbeda namun hakikatnya satu, dalam arti sama-sama pentingnya. Perihal seperti ini tidak hanya terjadi saat sakit saja namun harus senantiasa di amalkan dalam semua aktivitas dan peribadahan misalnya saat seseorang emiliki hajat tertentu yang mendesak, maka selain di wajibkan untuk berusaha sekuat tenaga dengan keahliannya juga di anjurkan untuk melakukan doa sholat hajat serta sholatnya dan begitu dalam aktivitas llainnya, karena di sadari atau tidak peran dari doa ini sangatlah penting dan hasilnya cukup luar biasa.

Ucapan Menjenguk Doa Untuk Orang Sakit Parah Mendoakan Dari Jauh

Bahkan berdoa memohon kesembuhan tidak hanya harus di lakukan oleh mereka yang sedang sakit saja, tetapi saudara di sekitarnya juga di anjurkan untuk mendoakan hingga menjenguk orang sakit atau mendoakannya dari jauh apabila tidak bisa datang menjenguknya. Dan yang lebih menarik lagi ternyata dalam beberapa keterangan terdapat sebuah keistimewaan bahwa orang yang menjenguk juga bisa minta di doakan oleh orang yang sedang sakit, bahkan doanya dii ibaratkan seperti para malaikat dalam arti akan memungkinkan lebih cepat terkabul. Memang secara logika pun bisa sangat di mengerti karena umumnya orang yan sedang sakit apalagi parah akan lebih sering ingat kepada allah swt dan lebih sering berdzikir mendekatkan diri kepada yang maha kuasa.

Dari sinilah sebabnya kami merasa terinspirasi ingin membahas bagaimana bacaan daro doa orang sakit, tujuannya agar jika di antara saudara pembaca ada yang belum mengetahuinya secara lengkap bisa langsung menghafal dan mengamalkannya dengan baik. Sebaiknya jangan menunggu sakit dulu baru mencarinya, tetapi persiapkan hafalan doa ini dari sekarang karena pasti suatu saat

semua orang ttidak akan bisa menghindari yang namanya penyakit enatah apa itu penyebabnya, karena datangnya rasa sakit kebanyakan tidak di ketahui kapan dan dari apa secara nyata, silahkan cermati dengan baik hingga hafal.

Ucapan Menjenguk Doa Untuk Orang Sakit Parah Mendoakan Dari Jauh

Meskipun pembahasan atau tulisannya cukup singkat dan hanya sekilas saja bahkan tanpa di sertai keterangan atau dalil hadits, tetapi meskipun begitu mudah-mudahan saja adanya doa orang sakit ini menjadi sebuah dorongan untuk kita umat islam agar senantiasa mengamalkan doa, sebab ada pepatah yang mengatakan bahwa doa senjatanya orang muslim, sehinga sudah tidak perlu lagi di ragukan tentang khasiatnya. Silahkan cermati sebuah yang ada hubungannya dengan ucapan menjenguk doa untuk orang sakit parah mendoakan dari jauh sesuai sunnah ibu yang sedang sakit dan lain sebagainya.

Related Posts